Lowongan Kerja PT. Arta Boga Cemerlang September 2022 Penempatan Riau & Sumbar
|PKUUPDATE – Lowongan Kerja PT. Arta Boga Cemerlang – PT. Arta Boga Cemerlang merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang distributor consumer goods yang beralamat di Jl. Melur, Simpang Jl. Seroja No. 25, Padang Bulan, Kec. Senpelan, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau.
Saat ini Kami dari PT. Arta Boga Cemerlang sedang membuka Lowongan Kerja dengan syarat pelamar minimal lulusan SLTA Sederajat. Mau tahu info lowongan kerja selengkapnya? Yuk, simak postingan dibawah ini untuk mengetahui berkas apa saja yang harus dipersiapkan oleh pelamar kerja.
Lowongan Kerja PT. Arta Boga Cemerlang September 2022
Posisi: MERCHANDISER (MDS)
Kualifikasi:
- Pria/Wanita
- Maksimal berusia 30 tahun
- Fresh graduate
- Pendidikan SMA/ Sederajat
- Memiliki kendaraan & SIM aktif
- Ada pengalaman MD, SPG, SPB lebih bagus
Benefit :
- Gaji pokok UMK
- Insentif
- BPJS Kesehatan
- BPJS Ketenagakerjaan
Penempatan : Pekanbaru, Kampar, Bengkalis, Bagan Siapi api, Dumai, Duri, Air Molek, Tembilahan, Bukit Tinggi
Melampirkan berkas lamaran :
- Surat lamaran
- Daftar riwayat hidup
- Fotocopy Ijazah terakhir
- Fotocopy Taranskrip Nilai
- Fotocopy KTP
- Pas Photo bewarna terbaru
- Dan dokumen pendukung lainnya
Baca Juga :Lowongan Kerja PT Tri Kencana Sejati Pekanbaru September 2022
Bagi para pencari kerja yang berminat dan sesuai dengan semua kualifikasi yang telah disampaikan diatas, silahkan kirim berkas lamaran kerja kamu ke alamat email dibawah ini.
Email : hrdpku.swapro@gmail.com & wahyu@swapro.co.id
Subject : Nama_Posisi_Penempatan
Atau bisa kirim lamaran & CV via :
WA: 0823 8751 4782
Tanggal Terbit : Selasa, 06 September 2022
Kiat-kiat melamar pekerjaan :
- Budayakan membaca Informasi dengan cermat.
- Lowongan kerja yang tidak mencantumkan batas penerimaan (Deadline) pada umumnya hanya berlaku 3 – 7 hari, bahkan bisa 2 minggu dari tanggal Terbit Loker
- Informasi Lowongan Kerja lainnya silahkan klik >>DISINI..<<
Silahkan bergabung dengan Group WhatsApp & Telegram untuk mendapatkan info lowongan kerja terupdate. Buka tautan ini untuk bergabung ke grup Loker WhatsApp: https://group.whatsapp/pkuupdate.com Group Telegram https://telegram/pkuupdate.com
Perhatian !
Mohon waspada terhadap usaha penipuan atau penyesatan informasi terkait proses penerimaan kerja dengan mengatasnamakan Lowongan Kerja PT. Arta Boga Cemerlang, Kami tidak pernah meminta kandidat untuk melakukan pembayaran apapun selama proses rekrutmen. Kami juga tidak pernah meminta kandidat untuk menggunakan jasa atau agen perjalanan tertentu untuk transportasi dan akomodasi selama proses rekrutmen.
Jangan lupa follow instagram kami @lokerr_riau